-->

Soal UKK/UAS PKN Kelas 4 SD Semester 2 (Genap) KTSP

Assalamu'alaikum Wr. Wb.
Selamat datang di blog .blogspot.com
 
Pada kesempatan kali ini akan kami bagikan contoh Soal UKK atau UAS / Ulangan Akhir Semester 2 (Genap) Kelas 4 / IV SD Mapel PKN - Kurikulum 2006 ( KTSP )



A. Marilah  menyilang  (X)  huruf a, b, c, dan d pada jawaban yang benar!

1. Tanah bengkok diberikan sebagai ganti gaji seorang....
    A. kepala kelurahan
    B. kepala desa
    C. camat
    D. bupati

2. Walau anggota DPRD, bila bersalah tetap juga dapat....
    A. dihukum
    B. disanjung
    C. dibiarkan
    D. ditutup-tutupi

3. Seorang gubernur berkantor di....
    A. ibu kota kecamatan
    B. ibu kota kabupaten
    C. ibu kota provinsi
    D. ibu kota kotamadya

4. Sebagai pegawai negeri, guru setiap bulan mendapat....
    A. honor
    B. hadiah
    C. gaji
    D. kenang-kenangan

 5. Yang bukan merupakan perangkat daerah kota adalah....
    A. dinas daerah
    B. satpol PP
    C. kecamatan
    D. sekwilda
 

Silakan klik link di bawah ini untuk men download soal selengkapnya :
Demikianlah contoh Soal UKK / UAS / Ulangan Akhir Semester 2 Kelas 4 SD Mapel PPKN - (KTSP). Semoga Bermanfaat.


Soal UKK Kelas IV selengkapnya :

Kumpulan Soal UKK / UAS Kelas 4 SD Semester 2 Lengkap

Previous
Next Post »