Contoh Soal Ujian Sekolah (US) Bahasa Indonesia SD/MI Tahun Ajaran 2017/2018

 Pelajaran Bahasa Indonesia Tahun Ajaran terbaru  Contoh Soal Ujian Sekolah (US) Bahasa Indonesia SD/MI Tahun Ajaran 2017/2018
Contoh Latihan Soal Ujian Sekolah (US) Kelas 6 Pelajaran Bahasa Indonesia Tahun Ajaran terbaru 2017/2018. Bahan Soal Ujian Sekolah (US/UASBN) Kelas 6 SD berdasarkan kisi-kisi dan kurikulum 2013 (K13). Kumpulan soal ujian sekolah bahasa Indonesia ini dapat kalian download dengan format Pdf sebagai acuan atau bahan pembelajaran untuk persiapan menghadapi baik Ujian Sekolah US/UASBN maupun Ujian Nasional (UN).

Soal Ujian Sekolah (US) Bahasa Indonesia Kelas 6 

Materi soal ujian sekolah didapat dari soal ulangan harian, soal try out, buku paket pelajaran bahasa Indonesia yang dapat kalian pelajari agar dapat membantu dalam menjawab soal-soal ujian bahasa Indonesia yang sebentar lagi akan dilaksanakan.

I. Lanjutan soal US bahasa Indonesia kelas 6 sebelumnya :

1. Watak tokoh kepompong pada cerita di atas adalah.......
A. sombong
B. jujur
C. sabar
D. bijaksana

2. Amanat yang terkandung dalam cerita di atas adalah.....
A. Kesabaran membutuhkan keindahan
B. Hidup harus saling tolong menotong
C. Bijaksana dalam berbuat dan bertindak
D. Kesombongan akan mempermalukan din sendiri

3. Latar tempat cerita di atas adalah.......
A. hutan
C. lautan
B. kebun
D. sawah

4. Sifat tokoh utama pada cerita tersebut adalah.......
A. penyabar
B. bijaksana
C. sombong
D. pemberani

5. Tema cerita tersebut adalah.....
A. hidup rukun
B. tolong menotong
C. saling menghargai
D. kehidupan sosial

6. Maksud kalimat : “Semut merasa malu karena kesombongannya.” Adalah.....
A. Semut memang mempunyai sifat sombong
B. Semut saat itu pemah mengejek kepompong
C. Semut pernah mengejek kepompong, yang sekarang menolongnya
D. Kesombongan semut membuat semut malu sendiri

7. Keteladanan tokoh yang bisa kita tiru adalah.....
A. kesombongan semut
B. keindahan kupu-kupu
C. kesabaran kepompong
D. kebijakan sang penolong

8. Bila kupu-kupu tidak menotong semut, maka yang akan terjadi adalah .....
A. Semut akan tenggelam karena tidak punya sayap untuk terbang
B. Kupu-kupu sudah berubah jadi kepompong
C. Kepompong akan berubah jadi kupu-kupu yang indah karena kesabarannya
D. Semut dan kupu-kupu akhirnya bersahabat karena hidup saling totong menolong

9. Nilai moral positif yang bisa kita tiru adalah.......
A. perjuangan semut
B. kesombongan semut
C. keindahan kupu-kupu
D. kesabaran kepompong

10. Kesimputan dan cerita tersebut adalah.........
A. Kesabaran membuahkan keindahan
B. Sesama makhluk pasti saling membutuhkan
C. Kesombongan dapat membuat kita malu
D. Bila terjalin kebersamaan terasa lebih indah

Perhatikan syair berikut untuk menjawab soal nomor 11 dan 12.

Engkau cipta sang kaya dan kaum papa
Agar mereka bisa memberi dan menerima
Perbedaan yang berarti sama
Bahwa mereka sebenarnya tiada memiliki apa-apa

11. Maksud yang terkandung dalam syair tersebut adalah.........
A. Tuhan menciptakan semua manusia
B. Kalau tidak ada perbedaan berarti sama
C. Manusia diciptakan Tuhan sebenarnya tidak memiliki apa-apa
D. Tuhan menciptakan manusia dengan perbedaan untuk memben dan menerima

12. Makna kata “papa” pada syair tersebut adalah...........
A. lupa
B. pikun
C. berada
D. miskin

13. Perhatikan kalimat-kalimat petunjuk penggunaan berikut!

1) Pijat perlahan kulit kepala untuk mendapatkan hasil yang maksimal
2) Gosokkan sampo ke kepala hingga berbusa
3) Tuangkan sampo ke telapak tangan
4) Basahi rambut hingga rata
5) Buka tutup bototnya
6) Bilas rambut sampai bersih

Urutan kalimat-kalimat petunjuk yang tepat adalah...... 

A. (4) - (5) - (1) - (2) — (3) - (6)
B. (4) - (5) - (3) - (1) - (6) - (2)
C. (4) - (5) - (6) - (3) - (2) - (1)
D. (4)- (5)- (3) -(2)- (1)- (6)

14. Perhatikan kalimat-kalimat cara membuat sesuatu berikut ini!

1) Aduk hingga larut dan siap untuk diminum
2) Cud tangan dengan bensih menggunakan sabun
3) Masukkan 200 ml air hangat ke dalam gelas
4) Tambahkan 1 sendok teh dan 1/4 sendok teh garam

Susunan kalimat-kalimat cara membuat sesuatu yang tepat adalah......

A. (4) - (1) - (2)- (3)
B. (2) - (3) - (4) - (1)
C. (3) - (4) - (1) - (2)
D. (1) - (2) - (3) - (4)

Download Soal US Bahasa Indonesia SD/MI

Dukung Web/Blog Zona Soal agar selalu bisa menyajikan kumpulan soal ujian sekolah terbaru untuk menghadapi Ujian Sekolah (US) atau Ujian Akhir Sekolah Berstandar Nasional (UASBN), seperti soal Tryout untuk tingkat sekolah dasar (SD) maupun Madrasah Ibtidaiyah (MI) yang bisa didownload versi pdf secara gratis.

Soal US sebelumnya :


Demikian uraian soal ujian sekolah (us) pelajaran bahasa Indonesia untuk kelas 6 sd dan mi tahun ajaran 2017/2018 yang dapat di download format pdf. Selamat Belajar